Resep Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π Anti Gagal
Lagi mencari ide Resep Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π, Lezat Sekali yang unik?, Cara Gampang Menyiapkan Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π, Lezat Sekali memang sekarang ini sedang banyak dicari oleh pengguna disekitar kita mungkin salah satunya Anda. orang-orang memang telah terbiasa menggunakan internet di gadget untuk mendapatkan informasi gambar untuk dijadikan contoh. Dipostingan Kali ini saya akan sharing tutorial cara memasak Langkah Mudah untuk Menyiapkan Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π, Bisa Manjain Lidah untuk menyiapkannya memang tidak terlalu sulit namun tidak gampang juga. Jika keliru mengolah maka hasilnya akan hambar dan bahkan tidak sedap. Padahal Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π yang enak selayaknya punya aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π, pertama dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tak perlu pusing jika ingin menyiapkan Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa jadi suguhan istimewa. Berikutnya merupakan gambar tentang Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π yang bisa Anda jadikan inspirasi.
Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π adalah 20 buah. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.
Untuk tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π diperkirakan sekitar 30 mnt - 1 jam.
Berikut ini ada beberapa tips dan trik praktis yang dapat diterapkan untuk mengolah Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π yang siap dikreasikan. Anda bisa menyiapkan Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π memakai 11 bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam membuat hidangannya.
Siapa nih yang kadang kelupaan nyimpen tempe kelamaann, trus akhirnya busukk???π Eitss tenangg jangan panik jangan sedih, jangan dibuang duluu yaaa! Hehehe ini saya bakal bagiin resep salah satu olahan yang bahannya pakai tempe busuk loo π kalo di daerah saya namanya Menjeng, ada juga yang nyebutnya Mendolπ olahan ini enak banget dibuat lauk kalo masak sayur bobor;) yaudah yuk langsung aja simak bahan2 dan cara buatnyaa, semogaa cocok dan sukaa ya sama resepnyaπ₯°
Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan dalam pembuatan Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π:
- 3 buah tempe uk sedang (2 tempe biasa, 1 tempe busuk)
- 1 butir telur (opsional, boleh pakai atau tidak)
- 1 sendok makan tepung tapioka
- Bahan Bumbu
- 3 siung bawang putih
- 2 lembar daun jeruk
- 20 buah cabe rawit (sesuaikan selera)
- 1 cm kencur (opsional)
- 1 1/2 sendok teh ketumbar bubuk
- 1 sendok teh garam (koreksi sesuaikan selera)
- secukupnya Kaldu bubuk
Cara untuk menyiapkan Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π
- Rebus/kukus tempe terlebih dahulu. Kalau saya, saya masukkan tempe (yang sudah dipotong2) kedalam plastik, ikat, kemudian direbus pada air mendidih sampai dirasa cukup tingkat kematangannya. (Sembari menunggu tempe direbus, siapkan bumbunya)
- Haluskan seluruh bahan2 untuk bumbu. Bisa dengan cara diblender maupun diuleg
- Jika sudah halus, sisihkan.
- Haluskan tempe yang sudah direbus tadi. Tingkat kehalusan/tekstur lembutnya sesuaikan selera
- Campurkan tempe yang sudah dihaluskan dengan bumbu yang sudah dihaluskan tadi. Aduk hingga merata. Lebih enak mencampurnya menggunakan tangan/tanpa alat, krn akan lebih mudah merata.
(Supaya tangan tidak terasa panas karena cabai, gunakan sarung tangan plastik untuk mengaduk dan mencampurnya) - Apabila dirasa sudah rata, tambahkan 1 butir telur, aduk. Setelah tercampur, kemudian tambahkan 1 sdm tepung tapioka. Gunanya adalah agar tempe tidak hancur saat digoreng.
- Bentuk adonan tempe yang telah dicampur telur dan tapioka menjadi bulatan2 (sesuai keinginan)
- Goreng adonan tempe mendol/menjeng yang sudah dibentuk hingga kecoklatan
- Apabila dirasa sudah matang, angkat, tiriskan. Tempe mendol/menjeng siap disajikannπ dinikmati dengan nasi anget atau dijadikan laukk bareng sayur boborr hmmm yummyy bolooππ Oiyaa karena bisa jadi sampai kurleb 20buah, sisa bulatan tempe yang nggak digoreng bisa banget loh bund disimpenn, masukkan aja kedalam freezer yaa, trus bisa digoreng lagi sewaktu2 hehehe dijamin nagih nih bunddπ selamat mencobaa!π₯°
Terima kasih telah menggunakan resep yang kami tampilkan di sini. Harapan kami, olahan Tempe Menjeng/Mendol, Temannya Sayur Bobor π yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan hidangan yang enak untuk keluarga/teman maupun menjadi inspirasi untuk berjualan makanan. Selamat mencoba!