Bagaimana Menyiapkan 175. Tempe Kedelai Homemade, Enak
Sedang mencari inspirasi Resep 175. Tempe Kedelai Homemade, Enak Banget yang unik?, Resep 175. Tempe Kedelai Homemade Anti Gagal memang akhir-akhir ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya kalian. orang-orang memang telah terbiasa menggunakan internet di HP untuk mendapatkan informasi gambar untuk dijadikan ide. dan kali ini saya akan berbagi langkah-langkah cara membuat Langkah Mudah untuk Membuat 175. Tempe Kedelai Homemade Anti Gagal untuk membuatnya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Jika salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal 175. Tempe Kedelai Homemade yang enak selayaknya mempunyai aroma dan cita rasa yang dapat memancing selera kita.
Ada beberapa hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari 175. Tempe Kedelai Homemade, mulai dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tak perlu pusing jika hendak menyiapkan 175. Tempe Kedelai Homemade yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa menjadi suguhan spesial. Seterusnya merupakan gambar seputar 175. Tempe Kedelai Homemade yang bisa Anda jadikan wawasan.
Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat 175. Tempe Kedelai Homemade adalah 3 kotak. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.
Untuk tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak 175. Tempe Kedelai Homemade diperkirakan sekitar 4 hari.
Baca Juga
Nah, kali ini kita coba, yuk, kreasikan 175. Tempe Kedelai Homemade sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat untuk membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 175. Tempe Kedelai Homemade menggunakan 7 bahan dan 8 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk membuat hidangannya.
Alhamdulillah tahun ini berkesempatan mengikuti event besar PDKT. Benar2 uji nyali saat kita mencoba suatu hal yang baru....dan kali ini aku benar2 lagi uji nyali weheheheeeeee pede banget Rabu pagi mengeluarkan stock kedelai dan langsung melakukan langkah prtama pembuatan tempe....tanpa mikir dimana beli ragi'nya nanti....ya karena pede aja...palingan di pasar ada banyak gt...nah sampailah pada hari ketiga, yaitu hari Jum'at...daann pikirku masih ada waktu sampai siang utk beli ragi...namun trnyata scara tidak terduga...semua toko dan seluruh isi pasar disekitarQ tidak ada yang menjual ragi tempe 😂😂😂 posisi kedelai sudah aku rebus dan tinggal proses peragian 😅😅 sampai tlfon ortu di luar kota wkkwk minta pendapat gmana kl dikasih ragi tape (saking frustasinya aku 😅) dimarahi dong ya....akhirnya setelah suami pulang sholat jumat, dengan baik hatinya mengantarku berkeliling dari satu toko ke toko lainnya utk beli ragi....dan Alhamdulillah dapat ya Allah 😍😍 ternyata justru disamping tempat kerjaQ ada toko yg jualan ragi tempe (sujud syukur 😌😌) dan begitulah kisah effortQ dengan suami, sampai akhirnya hari ini kami memanen tempe buatan sendiri 😍😍 mskipun belum sempurna, tp aku bahagia...bisa merasakan makan tempe bikinan sendiri 😊😊
#PejuangGoldenBatikApron
#PDKT2022
#HidanganTempe
#PostingBareng
#Posbar
Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan dalam pembuatan 175. Tempe Kedelai Homemade:
- 250 gr kedelai
- 1.5 lt air utk perendaman pertama
- 1.5 lt air utk perebusan hari ketiga
- Air mengalir untuk membersihkan tempe
- 1/4 sdt Ragi tempe
- 1 sdm tepung beras (Resep emak)
- Plastik/daun untuk membungkus tempe
Langkah-langkah untuk membuat 175. Tempe Kedelai Homemade
- Hari Pertama (Day 1)
Siapkan semua bahan, timbang kedelai dan rebus air. Masukkan kedelai dalam wadah bersih dan ada tutupnya..aku pakai toples wkwkkkk...lalu siram dengan air mendidih dan langsung tutup rapat. Letakkan ditempat aman dan biarkan tetap tertutup sampai 8 jam. - Setelah 8 jam berlalu, buka tutup toples lalu biarkan kedelai tetap terendam sampai hari kedua/besok.
- Hari kedua (Day 2)
Setelah hari kedua, rendaman akan muncul buih2/busa putih. Biarkan saja tetap terendam dan buih semakin banyak sampai hari ketiga (48 jam perendaman) - Hari ketiga (day 3)
Pindahkan kedelai pada wadah besar, lalu bersihkan sambil diremas2 agar kulit arinya lepas dan bersih. Lakukan proses pencucian sampai benar2 bersih dan kedelai terbelah. - Didihkan 1.5 lt air, lalu rebus kedelai kurleb 30 menit. Kemudian tiriskan dan angin2kan pada wadah/nampan bersih dengan dialasi serbet, sampai kering (ini aku angin2kan di jendela ya bund 😅😅)
- Setelah kedelai kering, lalu siapkan bahan untuk meragi....campur jadi satu tepung beras dan ragi tempe, lalu taburkan kedalam wadah yang berisi kedelai...aduk merata menggunakan sendok bersih.
- Untuk membungkus tempe, aku pakai wadah kotak dengan dialasi daun pisang. Lalu masukkan campuran kedelai dengan ragi tempe ke dalam wadah/cetakan...lakukan sampai kedelai masuk semua dan lipat daunnya lalu sematkan dengan lidi bersih.
- Tutup rapat dengan serbet, lalu simpan ditempat kering selama 40 jam.
Hari Keempat (Day 4)
Setelah 2 malam (kurleb 40 jam, tempe siap dipanen 😍😍
Terima kasih telah menggunakan resep yang saya tampilkan di sini. Harapan kami, olahan 175. Tempe Kedelai Homemade yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan makanan yang menarik untuk keluarga/teman maupun menjadi ide untuk berbisnis kuliner. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!