Resep Tempe Kedelai Homemade Anti Gagal
Sedang mencari inspirasi Resep Tempe Kedelai Homemade Anti Gagal yang unik?, Resep Tempe Kedelai Homemade, Bisa Manjain Lidah memang saat ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya sobat. orang-orang memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di HP untuk mencari informasi gambar untuk dijadikan wawasan. dan kali ini saya akan berbagi panduan cara menyajikan Bagaimana Membuat Tempe Kedelai Homemade, Bisa Manjain Lidah untuk menyiapkannya memang tidak terlalu sulit namun tidak gampang juga. Jika salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tempe Kedelai Homemade yang enak selayaknya memiliki aroma dan rasa yang bisa memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Tempe Kedelai Homemade, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, hingga cara mengolah dan menyajikannya. Tidak usah pusing jika ingin menyiapkan Tempe Kedelai Homemade yang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat menjadi sajian spesial. Next merupakan gambar tentang Tempe Kedelai Homemade yang bisa Anda jadikan wawasan.
Nah, kali ini kita coba, yuk, buat Tempe Kedelai Homemade sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, hidangan ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tempe Kedelai Homemade memakai 16 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk membuat hidangannya.
#PekanPosbar kali ini dengan misi #TempeHomemade meramaikan #PDKT2022
Alhamdulillah happy banget bisa dapat ilmu yg luar biasa tentang "Tempe Homemade" dari Dute (Duta Tempe 2022) Teh @ifanidevi dan mom @mommy_iyell ...
Gak nyangka bisa bikin tempe sendiri... Waktu acara Bancakan COCOMBA sempat membawa kedelai yg telah di beri ragi oleh teh Ifani dan mommy iyell ... Dan enakkk bangett rasanya walau cuma di goreng jadi tempe Garit...
Nahhh dari tempe homemade ini saya olah menjadi "Bakpia Tempe Keju Homemade" dan rasanya Enakkk bangettt...
#pejuangGoldenBatikApron
#TempeHomemade
#OlahanTempe
#TempeKedelaiHomemade
#CookpadCommunity_Bandung
#HidanganTempe
#PDKT2022
#CeritaDapurHariini
#IdeMasak
Baca Juga
Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan untuk menyiapkan Tempe Kedelai Homemade:
- Bahan Tempe :
- 250 gr Kedelai (me : kedelai Kupas)
- 1,5 liter Air untuk merendam
- 1,5 liter Air untuk Merebus
- 1/4 sdt Ragi Tempe (0,4 gr)
- Bahan Pembungkus :
- Plastik Tahan Panas
- Daun Pisang
- Cetakan Jelly
- Alat yg di gunakan :
- Panci
- Baskom Wadah tahan panas /panci
- Tampah / Nampan
- Saringan untuk meniriskan
- Lap bersih
- Jarum pentul / Tusuk Gigi
Langkah-langkah untuk menyiapkan Tempe Kedelai Homemade
- Siapkan Bahan dan peralatan memasak
- Day 1 :
1, Cuci bersih kedelai... Tiriskan.. lalu taruh kedalam wadah atau panci...
2. Didihkan 1,5 liter air...
3. Pukul 14.25 WIB
Siram air mendidih kedalam Kedelai yg sudah di cuci tadi... Tutup rapat panci selama 8 Jam..
4. Pukul 22.25 WIB
Setelah 8 jam buka tutup panci.. lalu biarkan kedelai terendam hingga ke esokan harinya - 5. Pukul 22.25 WIB
Penampakan setelah 8 jam perendaman lalu di buka tutup panci
Day 3:
1.Penampakan hasil perendaman selama 24 jam dari di buka nya tutup panci..
Tampak air menjadi berbuih dan berbau asam... Ini kondisi yg sangat wajar... - Day 3 :
2. Tiriskan kedelai menggunakan saringan atau kain...
3. Cuci bersih kedelai di air mengalir... Cuci sambil sedikit di remas agar kulit Ari atau lendir bisa tercuci bersih... Lakukan pencucian 5-6 kali pembilasan... Sampai air rendaman berwarna bening jernih...
4. Setelah itu tiriskan kedelai.. - 5. Didihkan 1,5 liter air... Setelah mendidih masukkan kedelai yang telah di cuci.. rebus kedelai selama 30 menit...
6. Setelah di rebus selama 30 menit.. tiriskan kedelai...
7. Siapkan tampah atau wadah yg telah di lapisi lap bersih atau kain... Taruh kedelai yg telah di tiriskan kedalam tampah atau nampan... Gunanya agar kedelai cepat kering dan dingin... Bisa juga menggunakan bantuan kipas angin... - 8. Setelah kedelai dingin kita bisa ambil sebagian kedelai apabila kita ambil kedelai sudah tidak menempel di tangan... Maka kedelai sudah bisa kita beri ragi... Beri 1/4 sdt ragi tempe... Lalu di aduk rata menggunakan tangan... Boleh menggunakan sarung tangan plastik... Aduk sambil di remas² agar ragi tercampur rata di kedelainya
- 9. Setelah kedelai dan Ragi teraduk rata... Bungkus kedelai kedalam plastik atau daun pisang... Apabila menggunakan daun pisang gunakan 2 lembar daun pisang agar tidak mudah sobek... Saya menggunakan plastik klip dan plastik kiloan yg di rekatkan menggunakan lilin...
10. Kemudian apabila sudah di kemas semua... Tusuk menggunakan jarum atau tusuk gigi... Agar ada sirkulasi udara saat fermentasi...
11. Simpan tempe di ruang yg gelap seperti lemari... Jgn di timpa.. tutup dengan kain.. - Day 4 :
Setelah 42 jam Tempe kedelai Homemade telah terbungkus selimut jamur dengan sempurna...
"Tempe Kedelai Homemade" siap di olah sesuai selera.. Bisa juga di buat olahan "Bakpia Tempe Keju Homemade"
Selamat mencoba dan semoga bermanfaat 💙
Terima kasih telah membaca resep yang kami tampilkan di halaman ini. Besar harapan kami, olahan Tempe Kedelai Homemade yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan makanan yang lezat untuk keluarga/teman maupun menjadi inspirasi bagi Anda yang berkeinginan untuk berjualan makanan. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!