Resep Tempe Homemade Anti Gagal

Tempe Homemade

Lagi mencari ide Resep Tempe Homemade, Enak Banget yang unik?, Langkah Mudah untuk Membuat Tempe Homemade yang Bisa Manjain Lidah memang waktu ini sedang banyak dicari oleh pengguna disekitar kita mungkin salah satunya sobat. para netizen memang telah terbiasa menggunakan internet di HP untuk mendapatkan informasi gambar untuk dijadikan contoh. dan kali ini saya akan berbagi tutorial cara menyajikan Cara Gampang Membuat Tempe Homemade, Lezat untuk menyiapkannya memang tidak terlalu sulit namun tidak gampang juga. Jika keliru mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tempe Homemade yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang dapat memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Tempe Homemade, pertama dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menghidangkannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tempe Homemade yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini mampu menjadi suguhan istimewa. Seterusnya merupakan gambar berkaitan dengan Tempe Homemade yang bisa kamu jadikan ide.

Berikut ini ada beberapa cara mudah dan praktis yang dapat diterapkan untuk mengolah Tempe Homemade yang siap dikreasikan. Anda dapat membuat Tempe Homemade menggunakan 8 jenis bahan dan 9 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam membuat hidangannya.

Assalammualaikum...

Akhirnya bisa ikutan PDKT 2022 (Pejuang dapur kreasikan tempe) setelah th lalu bolos.

Menyambut & memperingati hari tempe sedunia, CP mengajak cookpas lovers untuk seru2 an bikin tempe homemade breng2, grup nya dibuka lewat telegram. Tempe homemade saya resep n step nya dari mbk @ifanidevi dan mbk @tyas_yodha .

Pertama kali bikin ternyata tak semudah membeli dan memakannya🤭. Butuh ketelatenan. Untuk tempe saya difoto tekstur kedeleinya lebih bulat2 karena kurang remasan, sehingga kedelei tidak pecah jd 2.

Paling seru ketika menunggu proses muncul jamurnya, dikit2 intip dan dag dig dug jd gk ya. Setelah tau muncul putih2 hati rasanya lega tp blm plong. Dan setelah tempe bisa padat diiris bagus hati rasanya plong bgt. Salut buat pengusaha2 tempe yg sudah membuat tempe2 yg enak👍.

Inilah ceritaku di PDKT 2022, bagaimana cerita kalian, pasti seru juga🤗.
Minggu, 19 juni 2022 (pekan 21)
#PejuangGoldenBatikApron
#PekanPosbar
#PesanSemangatPejuangGBA
#Coboy_TempeHomemade
#TempeHomemade
#PDKT2022
#HariTempe
#PeringatanHariTempe
#Coboy_MakeMeHappy
#CookpadCommunity_Surabaya
#CookpadCommunity_id

Baca Juga

Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan dalam menyiapkan Tempe Homemade:

  1. 250 gram kacang kedelai kupas
  2. 1500 ml air mendidih untuk merendam tempe
  3. 1500 ml air untuk merebus tempe yg sudah di rendam
  4. 1/4-3/4 sdt (0.4 ‐ 0.8 gr) ragi tempe
  5. Lainnya:
  6. Plastik, untuk membungkus
  7. Daun pisang untuk membungkus
  8. Tusuk sate, untuk menusuk2 bungkus tempe

Langkah-langkah untuk membuat Tempe Homemade

  1. Step 1: PERENDAMAN KEDELAI
    Didihkan 1.5 liter air.
    Masukkan kedelai dalam mangkuk lalu tuang air panas.
    Tutup mangkuk dengan plastik wrap/tutup panci selama 8 jam.
  2. Buka plastik wrap/tutup panci setelah 8 jam.
    Biarkan kedelai tetap terendam hingga hari ke-2, tidak perlu mengganti air. Jika air berbusa dan aroma menyengat tidak usah panik itu wajar.
    Di bwh ft perendaman kedelai 8 jam, 27 jam dan 40 jam. Rendaman kedelainya menjadi berbusa dan mengeluarkan aroma asam.
  3. Step 2: PENCUCIAN KEDELAI
    Tiriskan kedelai yang sudah direndam, pindahkan kemangkuk besar.
    Bilas dengan air mengalir hingga kedelai bersih, tidak berlendir. Sambil diremas2 agar kedelai pecah (saya kurang remasanya).
    Buang juga jika ada kulit ari yg timbul.
  4. Step 3 : PEREBUSAN KEDELAI
    Didihkan 1.5 liter air.
    Rebus Kedelai selama 20-30 menit.
    Jika ada kulit ari yang timbul saring dan buang.
    Angkat dan tiriskan.
  5. Step 4: PENDINGINAN KEDELEI
    Siapkan wadah datar seperti nampan atau tampah. Alasi dengan kain/serbet bersih (saya daun pisang).
    Letakkan kedelai di wadah dan ratakan.
    Angin² kan kedelai selama 15 menit atau lebih. Gunakan kipas angin untuk mempercepat proses pendinginan.
    Kedelai sambil dilap² agar cepat dingin. Bila di genggam dan dilepaskan sudah tdk byk yg menempel ditangan berarti kedelai sudah cukup keringnya.
  6. Step 5: PROSES PERAGIAN
    NOTE: Sebelum prosea peragian Pastikan tangan kita selalu bersih bebas dari GARAM dan MINYAK Kedelai hrs kering tapi lembab, spy tempe yg dihasilkan lebih tahan lama, tdk lekas busuk / menguning.

    Taburkan ragi tempe tersebut secara merata. Bisa sambil diremas²/dipijat2.
  7. Step 6: PROSES PEMBUNGKUSAN

    Masukkan kedelai yg sudah diberi ragi ke dalam plastik/pembungkus (isinya jangan sampai penuh). Bila menggunakan daun pisang sebaiknya dilapis dua agar tidak mudah sobek.

    Tusuk2 pembungkus tempe agar O2 bisa masuk ke dlm tempe untuk membantu proses fermentasi. Caranya ditusuk² plastik/daun pisang di kedua sisinya menggunakan jarum/tusuk sate.
  8. Step 7: PROSES FERMENTASI

    Letakkan tempe pada suhu ruang. Posisi tidak boleh ditumpuk. Fermentasi berlangsung 30-40 jam.

    Saya menyimpan tempe di lemari dan atasnya tidak ditutup dengan kain lap. Setelah 40 jam tempe saya padat.
  9. Tempe homemade siap diolah. Selamat berkreasi dg tempe homemade masing2.

Bagaimana? Gampang kan? Itulah cara menyiapkan Tempe Homemade yang bisa Anda lakukan di rumah. Selamat mencoba!

Artikel Terkait

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel